Buah apel ini tidak hanya bentuknya saja yang indah tetapi memiliki rasa yang enak dan segar. Itulah mengapa buah yang satu ini sangat digemari oleh banyak orang dan Anda bisa langsung mengkonsumsinya begitu saja tanpa harus mengupas kulitnya. Banyak juga orang yang membuat olahan bahan pangan dari apel seperti keripik, manisan, selai, sirup, pie, roti, biskuit, dan beberapa masakan pun […]
